Hasil FGD terhadap pelaksanaan kegiatan diperoleh sebagai berikut :Â
1. Kelompok tani berhasil melaksanakan kegiatan, 2. Butuh bimbingan penyuluh pertanian secara insentif 3. Pemasaran hasil pertanian perlu diperkuat 4. Revitalisasi kelembagaan kelompok tani, dimana anggota kelompok tani lebih banyak usia tidak produktif.sehingga perlu pengembangan petani melenia 5. Peningkatan sarana produksi pertanian 6. Banyak peluang usaha sehingga mempengaruhi konsentrasi anggota kelompok tani untuk tidak tekun menekuni kegiatan pertanian.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H