Mereka berharap bahwa olahan buah naga dapat dilaksanakan dan diterapkan oleh warga Desa Purwoagung, Kecamatan Tegaldlimo, Kabupaten Banyuwangi. Melalui program kerja ini, masyarakat yang awalnya kurang tertarik untuk memakan buah naga akan menjadi lebih suka, karena diolah dengan cita rasa yang khas. "Harapan mereka kedepannya juga akan berdampak pada terbukanya lapangan kerja baru, sehingga Desa Purwoagung akan dikenal dengan ciri khasnya yaitu selai buah naga," sambungnya.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI