Semoga  tidak lebih lagi berubah menjadi tempat wisata umumnya, yang khawatirnya akan lebih menghilangkan sisi alami Taman Nasional.Â
Akhir Pekan Di Sukabumi : Situ Gunung Suspension Bridge
Akhir Pekan Di Sukabumi : Situ Gunung Suspension Bridge
Dari tiket masuk yang dibeli, bisa ditukarkan dengan welcome drink dan snack. Ada juga area teater lengkap dengan tribun untuk menonton pertunjukan di panggung.Â
Akhir Pekan Di Sukabumi : Situ Gunung Suspension Bridge
Akhir Pekan Di Sukabumi : Situ Gunung Suspension Bridge
Akhir Pekan Di Sukabumi : Situ Gunung Suspension Bridge
Hujan turun lagi, jadi kami berteduh di tribun depan panggung sambil menikmati teh panas, singkong dan pisang rebus. Di dekat area persiapan penyeberangan jembatan, kami menunggu sebentar sampai rombongan yang lebih besar lewat dulu supaya saat kami lewat, jumlah orangnya tidak terlalu banyak hahahah. Â
Akhir Pekan Di Sukabumi : Situ Gunung Suspension Bridge
Akhir Pekan Di Sukabumi : Situ Gunung Suspension Bridge
Akhir Pekan Di Sukabumi : Situ Gunung Suspension Bridge
Jembatan gantung yang membelah jalur hutan ini membuat jarak menuju Curug Sawer menjadi lebih dekat. Beberapa foto di bawah ini adalah suasana setelah melewati jembatan.Â
Akhir Pekan Di Sukabumi : Situ Gunung Suspension Bridge
Akhir Pekan Di Sukabumi : Situ Gunung Suspension Bridge
Akhir Pekan Di Sukabumi : Situ Gunung Suspension Bridge
Nah, hal lain yang membuat pangling dengan tempat ini adalah adanya food court yang dibuat menjadi akses yang harus dilewati menuju curug. Memang agak memutar jalan, tapi konsepnya mungkin memang untuk mengalokasi pedagang makanan, minuman dan souvenir. terlihat lebih rapi dan teratur karena sebelumnya, terakhir saya kesini, para pedagang memang berjualan dekat dengan curug. Â
Akhir Pekan Di Sukabumi : Situ Gunung Suspension Bridge
Sekarang, sekitar curug steril dari para pedagang. Jadi ingat, saya pernah makan bakso sambil  menikmati air terjun dari dekat. Ada jembatan yang dibuat sebagai tempat untuk berfoto juga, dan untuk yang ingin menikmati kesegaran percikan/saweran curug lebih dekat tanpa harus turun ke air.Â
Akhir Pekan Di Sukabumi : Situ Gunung Suspension Bridge
Waaahhh abang ojeknya sekarang pakai jaket seragam dan terorganisir lebih baik. Saya dan Aida pernah naik ojek dari sini untuk kembali ke Villa Cemara.
Dulu sih medan perjalanannya lumayan ekstrem dan harus benar-benar percaya dengan keahlian abang ojek hehehe. Entah sekarang apakah akses jalannya sudah lebih nyaman.Â
Akhir Pekan Di Sukabumi : Situ Gunung Suspension Bridge
Perjalanan pulang, kami mengikuti jalur trekking sambil berjalan santai menikmati cuaca sejuk dan basah. Karena menginap dekat di Villa Cemara kami merasa lebih santai, tidak dikejar waktu untuk menuju tempat lain. Kembali melewati jembatan gantung yang lebih pendek, tapi ayunannya lebih terasa hahahaha.Â
Akhir Pekan Di Sukabumi : Situ Gunung Suspension Bridge
Kami terus berjalan bersama gerimis supaya bisa segera sampai di Villa Cemara. Saat tiba di gerbang Taman Nasional, gerimis berganti menjadi hujan deras.
Hmmmmm, untung saja kami saudah sampai. Jadi terpikir juga dengan pengunjung yang masih jauh di dalam yang pasti kena hujan dan langit mulai gelap walaupun masih sore.Â
Lihat Trip Selengkapnya