Mohon tunggu...
Refa Adinda
Refa Adinda Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa UMG

Bismillah - Alhamdulillah

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Etika Bisnis Pada Entrepreneurship dalam Konteks Filsafat

9 Januari 2024   12:05 Diperbarui: 9 Januari 2024   12:18 168
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Perspektif Bisnis Mikro; dalam Iingkup ini perilaku etik identik dengan kepercayaan atau trust. Dalam Iingkup mikro terdapat rantai relasi di mana supplier, perusahaan, konsumen, karyawan saling berhubungan kegiatan bisnis yang akan berpengaruh pada Iingkup makro. Tiap mata rantai penting dampaknya untuk selalu menjaga etika, sehingga kepercayaan yang mendasari hubungan bisnis dapat terjaga dengan baik.

Langkah - langkah dalam menciptakan etika bisnis

Dalam menciptakan etika bisnis, maka dianjurkan untuk memperhatikan beberapa hal sebagai berikut:

a. Pengendalian Diri.

b. Pengembangan Tanggung Jawab Sosial (Social Responsibility).

c. Mempertahankan Jati Diri.

d. Menciptakan Persaingan yang Sehat.

e. Menerapkan Konsep "Pembangunan Berkelanjutan"; dunia bisnis seharusnya tidak memikirkan keuntungan hanya pada saat sekarang, tetapi perlu memikirkan bagaimana dengan keadaan dimasa datang.

f. Mampu Menyatakan yang Benar itu Benar.

g. Menumbuhkan Sikap Saling Percaya antar Golongan Pengusaha.

h. Konsekuen dan Konsisten dengan Aturan main Bersama.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun