Berdasarkan persoalan tersebut strategi Waste Management into Fuel sebagai upaya produktivitas TPA berbasis teknologi masa depan. Sampah tersebut dapat diolah menjadi bahan bakar atau bensin. Hal tersebut sangat bermanfaat karena bahan bakar memiliki jumlah konsumsi yang cukup banyak sedangkan persediaan yang semakin menipis.Â
Dengan adanya strategi ini, maka akan terjadi pengolahan sampah dengan baik dan tidak ada penumpukan sampah serta menjadi alternatif bahan bakar. Dengan adanya gagasan ini maka TPA tidak hanya sekadar untuk menampung sampah atau limbah melainkan juga dapat memproduksi sampah atau limbah tersebut yang bisa digunakan oleh manusia sehingga tidak terjadi penumpukan yang sangat merugikan.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H