Mohon tunggu...
R. Syrn
R. Syrn Mohon Tunggu... Lainnya - pesepeda. pembaca buku

tentang hidup, aku, kamu dan semesta

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Pilihan

Berlari di Jakarta (Bagian Pertama)

18 Juli 2024   15:29 Diperbarui: 18 Juli 2024   16:45 243
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
uji nyali di penyeberangan jalan  (dokpri)

Kamis, 12 Juli 2024.  Jakarta masih di 05.45 pagi.  Kaki sudah tak sabar mencoba berlari. Pertamakalinya ingin melangkah cukup jauh di kota tua itu.

Jakarta pagi 05.45 WIB (dokpri)
Jakarta pagi 05.45 WIB (dokpri)

Karena belum pernah hapal Jakarta, akhirnya berlari sambil sesekali melihat peta di layar hape.

Ternyata pagi hari cukup menyenangkan.  Walau aktivitas di jalanan sudah ramai.  Langit sepertinya masih cukup bersih.

Entah bawah jalan atau jembatan apa (dokpri)
Entah bawah jalan atau jembatan apa (dokpri)

Melewati pinggir jalan yang masih sepi.  Terowongan bawah jalan raya. Sedikit putar balik.  Google maps kali ini benar-benar memberikan alternatif jalan yang baik.

jalan pintas  (dokpri)
jalan pintas  (dokpri)

Menaiki tangga sebagai jalan pintas, muncul di pinggir jalan raya lagi.  Berpapasan beberapa kali dengan pesepeda balap yang melaju.  Ternyata berdasarkan informasi, besok harinya ada acara lomba sepedaan yang rutenya memutari Jl. Sudirman.

trotoar yang menyenangkan (dokpri)
trotoar yang menyenangkan (dokpri)

Berlari di Jakarta ternyata lebih dari sekedar menyenangkan.  Pepohonan yang rindang.  Jalur khusus pejalan kaki yang nyaman.  Sangat membantu mood dalam berlari.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun