Mohon tunggu...
R. Syrn
R. Syrn Mohon Tunggu... Lainnya - pesepeda. pembaca buku

tentang hidup, aku, kamu dan semesta

Selanjutnya

Tutup

Film Artikel Utama

"Call Me Chihiro", Sisi Lain Kehidupan Mantan Pekerja Seks

3 Maret 2023   08:58 Diperbarui: 6 Maret 2023   13:01 1360
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi: Film Call Me Chihiro (2023). (sumber: IMDb via kompas.com) 

Perempuan ini juga menjadi perekan di antara orang-orang yang sebenarnya belum kenal dan akrab sebelumnya, misal Makoto yang akhirnya karab dengan Okaji yang membantunya saat kelaparan. Sampai akhirnya nyaris semua tokoh berkumpul dalam obrolan santai di sebuah jamuan.

Lagi-lagi bagian menarik yang harus diulang adalah, jawaban Chihiro yang tanpa beban tentang pekerjaan lamanya jika ditanya seseorang, bahwa masa lalu ternyata tak perlu ditutup-tutupi.

Walau mungkin kelam di mata sebagian orang. Sampai akhirnya jawaban jujur yang sama dengan vesi yang berbeda menjadi pamungkas dari film ini.

Film yang berjalan cukup lambat ini cukup menarik untuk merenungi sisi lain kehidupan seseorang, bahwa selalu ada sisi baik dari manusia, seburuk apapun kelihatannya.

Tapi sebelum menonton film ini patut dicermati batasan usia pentonton, di Netflix sendiri masuk kategori 16+, mungkin karena ada terselip adegan dewasa di dalamnya. Jadi, begitulah.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun