Mohon tunggu...
Raudhatul Ilmi
Raudhatul Ilmi Mohon Tunggu... Freelancer - Content Writer & Script Writer

Jangan Pernah Protes pada Proses

Selanjutnya

Tutup

Bola

Keisuke Honda Sebut Timnas Indonesia sebagai Tim Terkuat di Asia Tenggara

4 November 2023   14:12 Diperbarui: 4 November 2023   14:21 263
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kualitas Timnas Indonesia diketahui semakin membaik sejak diasuh oleh Shin Tae-yong. Maka tak heran bila banyak pihak secara terang terangan memuji kualitas dari skuad garuda.

Beberapa waktu yang lalu, pujian datang dari Keisuke Honda. Mantan pemain AC Milan tersebut bahkan tidak ragu memuji skuad garuda dengan mengatakannya sebagah tim terkuat di kawasan Asia Tenggara.

"Menurut saya saat ini, Timnas Indonesia adalah tim terkuat di kawasan Asia tenggara. Selama dilatih oleh Shin Tae Yong, mereka sudah memiliki para pemain dengan kualitas yang cukup komplit"
_Keisuke honda_

Pujian dari mantan pemain Timnas Jepang tersebut juga bukan isapan jempol semata, melainkan karena sata ini Timnas Indonesia sudah memiliki banyak pemain naturalisasi.

Di sana ada Sandy Walsh, Shayne Pattynama, Elkan Baggot, Marc Klok Ivar Jenner, Rafael Struick, hingga Jordi Amat.

Selain itu timnas indonesia juga memiliki pemain muda berbakat yang bahkan sudah Abroad, seperti Pratama Arhan dan Marselino Ferdinan.

Keisuke honda juga mengatakan bahwa Ia tidak sabar untuk menyaksikan laga Jepang menghadapi Timnas Indonesia dalam babak penyisihan grup D di Piala Asia nanti.

Lalu bagaimana tanggapanmu mengenai hal ini, Apakah pujian dari Keisuke honda terhadap Timnas Indonesia itu wajar? dan apakah skuad garuda bisa meraih hasil maksimal saat bertemu dengan Jepang nanti? 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun