Mohon tunggu...
Raudhatul Ilmi
Raudhatul Ilmi Mohon Tunggu... Freelancer - Content Writer & Script Writer

Jangan Pernah Protes pada Proses

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Egy Maulana Vikri Cuma Butuh 17 Menit untuk Cetak Gol dalam Debutnya

2 Februari 2023   17:28 Diperbarui: 2 Februari 2023   18:31 158
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Egy mencetak gol/Dok.PT LIB

Dewa United berhasil menahan imbang  Madura United dalam lanjutan pertandingan ke-22 BRI Liga 1 dalam alga yang digelar di Indomilk Arena, Tangerang , Banten (02/02) WIB

Jika dilihat di posisi Klasemen sementara Dewa United berada di peringkat 14 sedangkan Madura United berada di peringkat 4. 

Perbandingan posisi yang sangat jauh menunjukkan bahwa penampilan dari Dewa United sudah cukup baik.

Tangsel Warriors juga mampu mencetak gol dari serangan opensif sedangkan Madura United hanya mampu mencetak gol melalui hadiah pinalti.

Hal ini tidak terlepas dari keberadaan Egy maulana Vikri yang mampu meningkatkan kepercayaan diri dari dari skuad tangsel Warriors.

Mantan pemain FK Senica tersebut menunjukkan bisa beradaptasi cepat dengan permainan Dewa United. Egy bahkan Ia hanya butuh 17 menit saja untuk langsung mencetak gol di laga debutnya.

Pemain berusia 22 tahun tersebut memutuskam kembali ke Indonesia setelah mencoba mengembangkan karir di Benua Eropa 4,5 tahun lamanya.

Di Dewa United saat ini ia ditangani oleh mantan pelatih Ajax Amsterdam yakni  Jan Olde Riekerink.

Bermain sebagai winger kiri, Egy Maulana Vikri berhasil membuka keunggulan tuan rumah terlebih dahulu pada menit ke-17 usai memanfaatkan assist dari Karim Rossi.

Setelah gol tersebut tempo berlangsung lebih lambat, gol penyama kedudukan baru lahir pada menit ke-41 melalui penalti yang dieksekusi oleh Jaja. 

Setelah ini tidak ada gol lagi yang tercipta. Skor 1-1 pun  bertahan hingga laga usai.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun