Pasa Bursa transfer musim dingin, Mudryk tidak hanya menjadi incaran Chelsea saja melainkan juga menjadi target jangka panjang dari Arsenal.
Namun the blues pada akhirnya berhasil memenanglan perburuan tanda tangan dari Mudryk hal ini tidak lepas dari bayaran mahal yang mau digelontorkan oleh Chelsea. Sedangkan Arsenal sendiri tidak akan pernah mau membeli pemain dengan bayaran selangit.
Tidak Memiliki Prestasi Gemilang
Dalam hal prestasi pun sangat minim sekali. Mudryk sendiri baru mendapatkan satu trofi bersama Shaktar Donetsk yakni piala Ukraina musim 2018/2019
Melihat dari fakta-fakta diatas Mudryk bukanlah pemain yang istimewa. Namun Chelsea sangat berani membayar mahal untuk Mudryk. Chelsea seperti tengah berjudi akan hal ini.
Mungkin Chelsea juga cukup frustasi dengan tumpulnya lini serang mereka sejauh ini yang membuat Chelsea jatuh ke peringkat 10 klasemen sementara liga inggris
Sehingga tak heran The blues berani untuk merogeh kocek sangat dalam demi menghiduplan kembali lini depan mereka. Apakah Mudryk bisa menjadi solusi dari masalah ini? Kita lihat saja nanti
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H