Mohon tunggu...
Ratri Septina Saraswati
Ratri Septina Saraswati Mohon Tunggu... arsitek dan dosen -

membantu melestarikan budaya dengan melakukan hal-hal kecil dari diri sendiri dan keluarga

Selanjutnya

Tutup

Gaya Hidup

Pak Pangat, Tahu Kupat Tersohor di Magelang

25 Desember 2015   18:16 Diperbarui: 25 Januari 2016   21:21 41
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Tahu Kupat Magelang "Pak Pangat", letaknya di Jl. Panembahan Senopati, Jurangombo Utara, Magelang. Tidak berada di deretan kios-kios tepi jalan raya Magelang yang biasa. Kabarnya banyak yang cocok dengan rasanya. Bumbu kacang diuleg dengan cabai dan bawang putih, kemudian dikuahi warna coklat yg terdiri dari kecap yg tampaknya direbus dl dengan bumbu ttt, dan kuah bawang yg juga ada aromanya.

Di atas kuah ini ditaruh ketupat, potongan tahu putih goreng, dan bakwan yg garing. Kemudian taoge panjang dan daun kol yang matang, dan brambang goreng dan seledri sebagai taburannya. Terasa ada laosnya, dan penjualnya hanya tersenyum saat saya tanya. OK, di sinilah bumbu rahasianya. Rasanya memang agak manis, tapi inilah rasa asli yg banyak digemari penduduk Magelang. 

   

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Gaya Hidup Selengkapnya
Lihat Gaya Hidup Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun