Mohon tunggu...
Rasawulan Sari Widuri
Rasawulan Sari Widuri Mohon Tunggu... Wiraswasta - Senang berbagi hal yang menarik dengan orang lain

Jakarta, I am really lovin it !

Selanjutnya

Tutup

Kurma Pilihan

Origami, Seni Melipat Kertas yang Menyehatkan Mental

4 Mei 2020   12:24 Diperbarui: 4 Mei 2020   12:41 1676
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kreasi Origami Hanbok (Dok-Pri Rasawulan Sari Widuri)

Saya membuat kreasi origami yang diawali dengan peniruan pada suatu karya orang lain. Namun seiring dengan berjalannya waktu, biasanya berdasarkan hasil membaca dari beberapa referensi, saya dapat membuat kreasi origami yang original milik saya sendiri. Origami bagi saya berfungsi menyeimbangkan fungsi otak kanan dan otak kiri. 

Sangat mudah untuk membuat kreasi origami saat ini. Apalagi sekarang banyak sekali dijual kertas origami dengan corak yang menarik, buatan dari perusahaan lokal. Bahkan jika tidak ada kertas origami, gunakan saja kertas koran sebagai penggantinya. 

Tips dari saya buatlah kreasi origami yang mudah terlebih dahulu. Referensi bisa dari youtube ataupun dari web khusus membuat origami secara mudah (salah satunya Web Easy Origami).     

Apabila anda sudah berkeluarga dan mempunyai anak, kegiatan membuat origami dapat dilakukan bersama anak. Ini dapat membantu menjaga proses bonding antara anak dan orang tua. Untuk pertama kali, membuat kreasi origami bentuk hewan adalah ide yang cemerlang. 

Semoga melipat kertas menjelang berbuka puasa dapat menjadi alternatif kegiatan yang dapat dilakukan selama bulan Ramadan ini. Sedangkan bagi saya, berkreasi dengan origami membuat hati menjadi senang dan ibadah terasa lebih mudah dijalankan.

-RSW/DPK/04052020-

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kurma Selengkapnya
Lihat Kurma Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun