Mohon tunggu...
BANYU BIRU
BANYU BIRU Mohon Tunggu... Guru - Guru | Pecandu Fiksi

Orang yang benar-benar bisa merendahkanmu adalah dirimu sendiri. Fokus pada apa yang kamu mulai. Jangan berhenti, selesaikan pertandinganmu.

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Surat Rindu untuk Guruku | Puisi Banyu Biru

2 Juni 2024   19:24 Diperbarui: 2 Juni 2024   19:50 308
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Aku teringat dengan masa kecilku

Masa ketika aku masih jadi bocah ingusan yang lugu

Aku tak bawa apa-apa, hanya alat tulis dan tingkah kekanak-kanakan

Tetapi mengenalmu membuatku semakin tahu banyak hal

Isyarat jari telunjuk di bibir pertanda tidak boleh berisik

Menulis huruf dan angka berlembar-lembar

Dari nyanyian kepala pundak lutut kaki lutut kaki

Bahkan menghapal perkalian dengan nyanyian yang tidak jelas nadanya

Perlahan tapi pasti, kau mengamati pertumbuhan kami

Mengenali sifat kami dan tahu cara menarik perhatian kami

Aku masih teringat dengan imbalan 10 ribu untuk 10 soal benar

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun