Mohon tunggu...
Rangga Hadi
Rangga Hadi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Universitas Negeri Semarang

Tidak terlalu berharap banyak hal dan yang penting dari saya adalah rasa syukur terhadap nikmat yang telah di berikan oleh Allah SWT

Selanjutnya

Tutup

Bola

Bhinneka Unity Futsal Cup di Blora Sukses Digelar Meski Panitia Alami Kerugian

9 Juni 2024   22:05 Diperbarui: 9 Juni 2024   22:23 126
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bola. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Penghargaan Suporter Terbaik

Selain pertandingan, turnamen ini juga memberikan penghargaan kepada suporter terbaik yang berhasil menciptakan suasana meriah dan semangat. Juara 1 mendapatkan Rp. 300.000, juara 2 Rp. 200.000, juara 3 Rp. 100.000, dan juara 4 Rp. 75.000.

Biaya Keamanan Melambung, Panitia Rugi

Sayangnya, panitia dihadapkan pada kenyataan pahit ketika biaya keamanan yang dikeluarkan tidak sesuai dengan perjanjian awal. Biaya keamanan yang seharusnya Rp. 4.800.000, melonjak tinggi hingga Rp. 9.000.000, menyebabkan total pengeluaran event ini mencapai kurang lebih 35 juta rupiah. Akibatnya, panitia mengalami kerugian sekitar 615 ribu rupiah. Kerugian tersebut harus ditutup dengan iuran dari semua anggota panitia. Beberapa panitia merasa kecewa mereka sudah lama menyiapkan event ini dari beberapa bulan lalu tapi hasil yang di peroleh tidak sebanding dengan rasa capek yang mereka rasakan. Jadi perlu adanya ketegasan dari panitia agar beberapa oknum dari keamanan tidak semena-mena meminta Panitia untuk uang tambahan. 

Untuk menghindari kejadian serupa di tahun depan, sangat penting bagi panitia untuk:

- Melakukan negosiasi dan kesepakatan biaya keamanan secara tertulis dan detail.

- Menyiapkan dana cadangan untuk mengantisipasi pengeluaran tak terduga.

- Melakukan audit dan evaluasi anggaran secara berkala selama proses penyelenggaraan event.

Dengan langkah-langkah preventif ini, diharapkan event futsal selanjutnya dapat berjalan dengan lancar tanpa beban kerugian finansial.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun