Mohon tunggu...
Andri Mastiyanto
Andri Mastiyanto Mohon Tunggu... Tenaga Kesehatan - Penyuluh Kesehatan

Kompasianer Of the Year 2022, 104 x Prestasi Digital Competition (69 writing competition, 25 Instagram Competition, 9 Twitter Competition, 1 Short Video Competition), Blogger terpilih Writingthon 2020, Best Story Telling Danone Blogger Academy 2, Best Member Backpacker Jakarta 2014, ASN, Email : mastiyan@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Inovasi Pilihan

Smartphone'nya Buat yang Suka Narsis -'CameraPhone OPPO F1 Plus'

23 April 2016   21:56 Diperbarui: 24 April 2016   07:58 177
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

[caption caption="Deskripsi : Finger Print salah satu sisi keamanan dari OPPO F1 Plus I Sumber Foto : Andri M"]

[/caption]

DAPUR PACU & PENYIMPANAN

Gedget yang keren itu kalau spesifikasinya mantap. CPU yang digunakan Qulcomm Snapdragon Octa-Core 64-Bit dengan chipset Mediatek Helio P10 (Quad Core 2.0 GHz + Quad-core 1.2 GHz) dan dibarengi pengolahan grafis bertipe Mali-T860MP2. Bakal melaju cepat nih smartphone. Jeroan dari OPPO ditanam RAM 4GB + ROM 64GB. Gahar dengan RAM begitu besar dan ROM yang bikin nggak perlu mikir kapasitas aplikasi yang di download. Dijamin, bakal smooth banget dan bisa buat multitasking, ngegame maupun download game atau film sekalipun nggak khawatir lagi kawan. 

[caption caption="Deskripsi : Dapur pacu yang menjadi keunggulan OPPO F1 Plus I Sumber Foto : Andri M"]

[/caption]

Buat yang belom puas sama kapasitas penyimpanan tersedia pula slot untuk extenal memory Up to 128 GB. Gede kan itu kapasitas tambahan. Mao masukin musik, aplikasi, film, dan game udah nggak perlu pusing lagi ngedelete-delete. Apalagi sekarang tools penyimpanan external dengan kapasitas besar sudah mulai terjangkau harganya.  Sayangnya slot microSD yang disidiakan berada pada satu tempat denganslot sim-card. harus memilih akan memakai fitur dual sim atau memori ekternal.

 

 ----oo00oo---

 

Harganya yang dikisaran lima jutaan buat yang seneng selfie dan welfie serta narsis bisa dipikir-pikir sesuai isi kantong. Apalagi dapur pacu dan spesifikasi lainnya sepertinya tangguh. Smartphone OPPO F1 plus juga tidak terlalu berat (145 gr with battery) untuk ukuran 5,5 inchi. Balutan bodi metal berspesifikasi bahan pesawat terbang dengan pilihan warna rose gold, putih dan emas, akan membuat smartphone ini tampil lebih premium dan terkesan lebih elegan. 

 

 

 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun