Mohon tunggu...
Muhamad Rakan Haikal
Muhamad Rakan Haikal Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Profil

Manusia terbaik adalah manusia yang bermanfaat bagi yang lainnya

Selanjutnya

Tutup

Diary

Cianjur Berduka!!

21 November 2022   20:34 Diperbarui: 21 November 2022   20:37 280
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Senin, 21 November 2022 telah terjadi bencana gempa bumi melanda cianjur dan daerah sekitarnya. Dilansir dari RADARCIANJUR.Com- Bupati Cianjur Herman Suherman mengatakan, ''Korban meninggal hingga 46 orang dan 700 orang lainnya mengalami luka-luka.''

Hal tersebut diungkap oleh Pak Bupati saat diwawancarai oleh salah satu stasiun TV Nasional Kompas TV.

Bupati juga menyebutkan beberapa wilayah di Cianjur yang terkena musibah gempa tersebut yang berskala 5,6.

''Wilayah yang paling parah terdampak gempa itu Cugenang, Warungkondang, Gekbrong, dan Cianjur kota.'' Ujarnya

Sehingga mengakibatkan banyak rumah warga rubuh, akses jalan terhambat karena pohon tumbang. Dan bukan hanya rumah warga saja, akan tetapi fasilitas umum juga ikut rusak akibat guncangan gempa tersebut seperti; sekolah, pesantren, dan sarana ibadah (Masjid).

Terlepas dari itu, toko-toko yang ada di sekitar Cianjur kota pun ikut terdampak kerugian yang sangat besar, baik karena tokonya rusak, adanya korban, dan tertimbunnya barang dagangan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Diary Selengkapnya
Lihat Diary Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun