Mohon tunggu...
Raihanatuqalby Btaviananda
Raihanatuqalby Btaviananda Mohon Tunggu... Penulis - Content Writer

I was born to tell stories.

Selanjutnya

Tutup

Cryptocurrency

Apa Itu Node? Pengertian dan Fungsinya di Dalam Blockchain

14 Desember 2022   09:29 Diperbarui: 14 Desember 2022   09:37 3215
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Mining Node beroperasi secara individu(solo miners) dan kelompok (pool miners). Solo miners akan memanfaatkan salinan data blockchain milik mereka sendiri, sedangkan pool miner akan bekerja sama dalam "patungan" sumber daya komputasi. 

Setelah miner melakukan validasi, mining node kemudian akan memasukkan transaksi ke dalam memory pool. Memory pool adalah tempat di mana transaksi menunggu untuk dimasukkan ke dalam sebuah blok.


e. Staking Node 

Staking Node memiliki tugas untuk mengunci dana aset kripto pada sistem staking dan diterapkan pada konsensus Proof-of-Stake untuk mengonfirmasi transaksi. 

f. Lightning Node

Lightning Node adalah Node yang terdapat di jaringan lain yang terpisah dari jaringan utama. Node. Jaringan lain berfungsi untuk membantu proses yang terdapat di jaringan utama. Jaringan ini memungkinkan pengguna sebuah jaringan tertentu terhubung ke luar blockchain dan memungkinkan transaksi off-chain. 

Biasanya Lightning Node menerima catatan transaksi dari jaringan utama dan kemudian memproses transaksi tersebut. Hasil validasi dan verifikasinya kemudian akan diserahkan kembali ke jaringan blockchain utama. 

Kesimpulan

Jadi, dapat disimpulkan bahwa Node adalah komputer yang terhubung ke jaringan blockchain dan bisa terhubung dengan komputer lain dan berfungsi untuk memastikan keamanan dan integritas jaringan. 

Node terbagi ke dalam beberapa jenis yaitu Full Node, Light Node, Master Node, Mining Node, Staking Node, dan Lightning Node. Yuk, belajar bareng tentang kripto di Sekolah Kripto Indonesia! 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cryptocurrency Selengkapnya
Lihat Cryptocurrency Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun