Pemain Indonesia lainnya yang berpartisipasi dalam turnamen ini adalah peringkat 53 dunia Shesar Hiren Rhustavito, di sektor tunggal putra dan pasangan baru Marcus Fernaldi Gideon/Muhammad Rayhan Nur Fadillah di sektor ganda putra.
Turnamen Syed Modi India International 2023 ini diselenggarakan dari tanggal 28 November s/d 3 Desember 2023 yang akan datang. Wakil Indonesia masih diharapkan mampu meraih gelar juara, terutama dari sektor ganda campuran yang menempatkan dua wakilnya sebagai unggulan.
Selamat berjuang, semoga mampu meraih pretasi terbaik.***
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H