Rachland Nashidik dan kader-kader Demokrat sudah menunjukan diri kalau mereka adalah garda pendukung demokratisasi di Indonesia. Dan untuk merawat demokrasi, kader-kader Demokrat siap berjibaku dengan siapapun, termasuk mereka yang duduk di kekuasaan hari ini. Karena seperti apa yang disampaikan SBY: "kuatkan yang benar, jangan benarkan yang kuat"
Dan hal ini menjadi bukti alasan Demokrat menjadi partai yang layak dipilih pada 17 April 2019 mendatang.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H