Mohon tunggu...
Rahman Arifin
Rahman Arifin Mohon Tunggu... Guru - Guru SMPN 1 CILIMUS

Anggota Komunitas Pengajar Penulis Jawa Barat (KPPJB). Sedang belajar menulis yang bermanfaat bagi semuanya.

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Pilihan

Kajogja Suasana Jogjakarta di Perbatasan Cirebon Kuningan

12 Januari 2023   06:38 Diperbarui: 12 Januari 2023   06:49 1248
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Suasana pedesaan Jogja di RM Kajogja (Dokpri)

Suara burung perkutut terdengar semakin menambah kesan pedesaan Jogja. Bangunan-bangunan sederhana khas jaman dulu semakin menambah keasyikan tempat ini, dan kita akan betah berlama-lama disini.

Mau datang pagi, siang, sore, atau malam tetap akan memberikan kesan yang nyaman dan mendalam tentang Jogja. Kalau sudah masuk ke rumah makan ini kita akan betah berlama lama di dalamnya.

Rumah Makan ini buka mulai jam 10.00 pagi sampai Jam 22.00 malam. Buka setiap hari kecuali hari Senin.

Tidak usah khawatir dengan harga makanan dan minuman, kita bisa menikmati menu mulai harga 5 ribu sampai 37.000 per menu. Selamat menikmati suasana Jogja di perbatasan Cirebon Kuningan.(RAF 120123)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun