Mohon tunggu...
Rachmat PY
Rachmat PY Mohon Tunggu... Penulis - Traveler l Madyanger l Fiksianer - #TravelerMadyanger

BEST IN FICTION 2014 Kompasiana Akun Lain: https://kompasiana.com/rahab [FIKSI] https://kompasiana.com/bozzmadyang [KULINER] -l Email: rpudiyanto2@gmail.com l IG @rachmatpy @rahabganendra

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

8 Tahun Koteka: Suka Duka Nge-trip dari Goa Gudawang Sampai Curug Cibeureum

19 Mei 2023   15:47 Diperbarui: 19 Mei 2023   18:35 496
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kampung Batik dan Kampung Perca. (Foto Dokumen Pribadi) 

Ini sekelumit cerita suka duka Ikut ngetrip bareng Komunitas Traveler Kompasiana (Koteka).

Namanya juga ngetrip rame-rame, senang dan sedih itu biasa. Justru menambah pengalaman banyak hal untuk dijadikan pembelajaran dan mungkin pendewasaan dalam menghadapi trip-trip bareng selanjutnya. Ya toh?

Ini kenangan cerita, dari ngetrip yang pernah kuikuti bareng Koteka.  Trip dari  Goa Gudawang sampai Curug Cibeureum Sukabumi, yang kuingat.  

Salah satunya kenangan ngetrip bareng almarhum Dizzman, admin Koteka.

1. "Seremnya" Goa dan Kenangan dengan Almarhum. 

"Bos, kita jadinya trip ke Bogor, Goa Gudawang."

Aku teringat kalimat di akhir tahun 2019 silam.  Kalimat dari alm Dizzman, yang berpulang belum lama ini.

"Rekomendasi dari Bang Yon," lanjutnya.

Sambil menyeruput kopi malam di salah satu kedai di Sarinah, Jl. Thamrin Jakarta Pusat itu, aku menyimaknya. Kami memang acapkali ketemuan selepas jam kerja kantor. Sarinah menjadi lokasi favorit. Kadang ketemu berdua saja, kadang bareng kompasianer senior Bang Yon dan Bang Isson.

"Dimana lokasinya? Baru tau ada goa di Bogor," tanyaku.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun