Mohon tunggu...
Rachmat PY
Rachmat PY Mohon Tunggu... Penulis - Traveler l Madyanger l Fiksianer - #TravelerMadyanger

BEST IN FICTION 2014 Kompasiana Akun Lain: https://kompasiana.com/rahab [FIKSI] https://kompasiana.com/bozzmadyang [KULINER] -l Email: rpudiyanto2@gmail.com l IG @rachmatpy @rahabganendra

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

5 Tips, Hiking Aman ke Curug Cibeureum, Sukabumi

4 Februari 2023   10:41 Diperbarui: 4 Februari 2023   12:52 1509
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Hiking ke Curug Cibeureum, Sukabumi bareng Koteka, Minggu 29 Januari 2023. (Dok KOTEKA)

3. Perhatikan Asupan Makan Sebelum Hiking

Mengkondisikan perut terisi sebelum melakukan hiking, penting guna asupan energi. Tapi perlu diperhatikan porsi dan jenis makanannya. Makanan yang sekiranya tidak menimbulkan "efek" yang tak terduga dalam waktu dekat.

Pengalamanku kemarin neh. Sebelum start ke Curug Cibeureum, sarapan nasi goreng. Padahal jarang-jarang sarapan nasi goreng. Efeknya? Sempat perut mulas saat di pos 2. Kebelet hihii.

 Kubilang ama Kang Mamat, pe,mandu. Katanya nanti di curug baru ada air. Curug masih lumayan jauh pulak. Untung bisa kutahan. Niatnya sampai di curug baru kutuntasin hajat. Eh saat sampai di curug bahkan sampai balek ke rumah, kebeletnya hilang. Hahaa. Amanlah.

4. Bawa Barang Seperlunya

Nah ini juga penting. Jangan bawa barang bawaan terlalu berat. Cukup bawa seperlunya saja. Bawa air minum, obat-obatan darurat dan ponsel+tongsis, cukuplah. Boleh seh bawa kompas atau GPS. Tapi karena sudah dipandu bareng pemandu, jadi gak terlalu kuperlukan.

Durasi perjalanan total sekitar 3=4 jam tentu butuh minum agar badan tak dehidrasi. Camilan boleh bawa.  Tapi jangan nyampah ya. Bawa kemasannya, balek. Jangan buang sembarangan.  

Ponsel, tongsis?

Buat foto-foto;ah. Zaman now getu loh.  Hehehe. Sayang banget kalau tidak mendokumentasikan diri di curug yang indah.

Selain itu ponsel juga untuk komunikasi. Kalau ada apa-apa bisa kasih info. Di beberapa titik seperti di pos pemberhentian, masih ada sinyal. Ada 3 pos pemberhentian ya.

5. Bawa P3K

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun