WEWAW atau Women Empower Women at Work. Adalah sebuah komunitas sosial yang berkomitmen memberikan referensi, edukasi dan pendampingan bagi wanita Indonesia dalam bekerja, baik berkarir maupun berbisnis melalui platform online. WEWAW percaya, wanita muda Indonesia berhak mendapatkan kesempatan setara dalam bekerja. Mereka berpotensi menjadi pribadi dan pemimpin berkualitas. Mereka berhak tumbuh berkembang dalam hal kapasitas dan kapabilitas, tanpa pembatasan gender semata. Kunjungi Website kami di https://wewawindonesia.wordpress.com/2021/07/02/tentang-wewaw-indonesia/, dengarkan Podcast WEWAW di Spotify (Her Own CEO Podcast) Â ikuti keseharian WEWAW di Instagram dan Youtobe WEWAW (@Wewaw.id), dan Linkedln WEWAW di WEWAW Indonesia.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H