Mohon tunggu...
Raditya Anugrah
Raditya Anugrah Mohon Tunggu... Pramusaji - Introvert

Pria Introvert biasa yang selalu numpang lewat dimana pun berada

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

Jenis-jenis Form Kamen Rider dari Awal sampai Terakhir

30 Agustus 2023   00:05 Diperbarui: 30 Agustus 2023   00:06 1664
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Basic Form Zero-One bernama Rising Hopper | Sumber: Kamen Rider Wiki - Fandom

Final Form biasa didapatkan para Kamen Rider menjelang 10 Episode terakhir series nya (biasanya). Untuk mencapai Final Form juga tidak mudah, para Kamen Rider harus berjuang melewati berbagai perlawanan dan perjuangan habis-habisan untuk memantaskan diri mereka menggunakan Final Form masing-masing.

Wujud yang sangar, armor yang keren, dan senjata yang super canggih menjadi ciri khas Final Form Kamen Rider sekarang. Tidak ketinggalan, finishing nya super kuat juga menjadi serangan Pamungkas yang menakutkan bagi para musuh nya.

EXTRA FORM

Extra Form yang didapatkan Kamen Rider Grease dalam V-Cinext Movie nya | Sumber: Facebook (Superheromaxid)
Extra Form yang didapatkan Kamen Rider Grease dalam V-Cinext Movie nya | Sumber: Facebook (Superheromaxid)

Sebenarnya, Kamen Rider memiliki Form tambahan yang mereka dapatkan setelah Final Form muncul, wujud ini disebut Extra Form. Seperti namanya, Extra Form merupakan Form "tambahan" yang biasanya muncul di Movie.

Yaa, untuk menambah kesan baru dan seru, dalam Movie Kamen Rider, mereka akan mendapatkan sebuah wujud terbaru nya yang tidak sempat muncul di series. Extra Form merupakan wujud yang spesial, karena wujud ini hanya muncul satu kali (dalam Movie) dan tidak terpakai lagi setelah itu.

Segi kekuatan nya juga setara dengan Final Form, namun karena wujudnya yang hanya digunakan satu kali, membuat Extra Form jadi kehilangan eksistensi nya untuk menunjukkan kekuatan aslinya. Berbeda dengan Final Form yang digunakan hampir setiap saat untuk melawan musuh.

Kurang lebih itulah jenis-jenis Form yang dimiliki setiap Kamen Rider, mulai dari yang biasa sampai ke wujud terakhir. Kalau kalian lebih suka Form Kamen Rider yang tahap mana, nih?

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun