Mohon tunggu...
Raditya Anugrah
Raditya Anugrah Mohon Tunggu... Pramusaji - Introvert

Pria Introvert biasa yang selalu numpang lewat dimana pun berada

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Ciri-Ciri Orang Berkepribadian Introvert

12 Januari 2023   10:10 Diperbarui: 12 Januari 2023   10:15 998
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Quote introvert | Sumber: instagram/Sadanime.id

3. Tampang dingin dan sedikit tertawa

Orang introvert lebih banyak menunjukkan ekspresi wajah yang dingin. Saat mereka diajak bercanda, mereka biasanya hanya tersenyum tipis dan hanya mendengarkan candaan tersebut tanpa banyak membalasnya.

Ekspresi dingin tersebut mereka tunjukkan untuk mengantisipasi kemungkinan tertarik untuk ikut dalam pembicaraan dengan orang lain

4. Jawaban singkat, jelas, dan padat

Kaum introvert terkenal dengan perkataannya yang sedikit. Saat diajak ngobrol panjang lebar, jawabannya biasanya hanya "iya", "Oh begitu", "Oh ya udah", apa pernah mengajak ngobrol teman kalian dan jawabnya hanya gitu?

Bisa jadi dia memiliki sifat introvert, karena introvert tidak mau terlibat terlalu jauh dalam pembicaraan yang panjang.

5. Hobi main game dan dengerin musik

Ciri satu ini sebenarnya bisa jadi iya dan tidak, karena main game sendiri merupakan hobi yang banyak digandrungi banyak orang, tak terkecuali introvert. Untuk melupakan dunia luar dan kesibukannya dengan orang lain, para kaum introvert biasanya lebih suka menghabiskan waktunya untuk bermain game.

Entah itu di laptop, HP, atau di konsol game langsung. Kaum introvert juga lebih suka mendengarkan musik sendiri dibandingkan menikmatinya bersama orang lain. Biasanya yang sering kita lihat, ada orang yang mendengarkan musik di hp menggunakan headset saat sendirian, itu menggambarkan bahwa dia lebih asik dengan hobi dan dunianya sendiri.

Ciri-ciri diatas dapat kalian lihat dan perhatikan terhadap orang yang ada di sekitar kalian. Apakah ada salah satu ciri diatas yang dilakukan orang tersebut?

Bagaimana pun juga, introvert merupakan salah satu kepribadian yang dimiliki masing-masing orang. Kita tidak bisa memaksa orang tersebut untuk berubah sifat mengikuti sifat kita pribadi.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun