Mohon tunggu...
Raditya Anugrah
Raditya Anugrah Mohon Tunggu... Pramusaji - Introvert

Pria Introvert biasa yang selalu numpang lewat dimana pun berada

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

3 Jurus yang Dimiliki Ultraman Hayata, Sederhana namun Mematikan!

7 Oktober 2022   08:00 Diperbarui: 7 Oktober 2022   08:09 3306
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Jurus Cincin Pemotong | Sumber: deathbattlefanon.fandom.com

Jurus Cincin Pemotong | Sumber: deathbattlefanon.fandom.com
Jurus Cincin Pemotong | Sumber: deathbattlefanon.fandom.com

Jurus yang menurut saya sedikit ngeri, karena dapat membuat musuh terpotong-potong hii.. Ultraman akan membuat sinar membentuk sebuah cincin bergerigi, lalu dilemparkan langsung ke arah musuh. Musuh yang terkena cincin ini akan otomatis terpotong menjadi dua.

Salah satu jurus Ultraman yang menyakitkan menurut saya, apalagi saat menonton sendiri episode nya saat dia menggunakan jurus ini untuk membunuh monster. Lumayan ngeri juga sih..

3. Ultra Attack Beam

Jurus Pusaran Cahaya | Sumber: Tsuburaya Productions
Jurus Pusaran Cahaya | Sumber: Tsuburaya Productions

Jika Spacium Beam menggunakan dua tangan untuk menembak, kalau yang satu ini hanya membutuhkan satu tangan. Ultraman memusatkan energinya di tangan kanan, lalu menembakkan langsung energi tersebut ke arah musuh.

Sinar yang ditembakkan juga lumayan keren, yaitu berbentuk spiral. Setelah mengenai musuh, Ultraman akan bergaya menyilangkan kedua tangannya di depan dada, lalu tidak lama kemudian monster pun langsung meledak.

Jadi, seperti meledakkan dengan gaya wkwk..

Walaupun hanya 3 jurus yang dimiliki oleh Ultraman Mbah, namun jangan diremehkan karena ketiga jurus tersebut cukup efisien dan mematikan saat melawan musuh. Mau bukti? Silahkan minta Ultraman buat nembakkin ke dirimu wkwk.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun