Selama tinggal di Yamagata, dia bekerja keras dan bahagia sebagai petani dan dikelilingi oleh kerabat dan penduduk desa yang rama, dan membawa lebih banyak kennagan. Keramahan mereka membuat dia mempertimbangkan kembali pilihan hidupnya.
3. Mirai (2018)
Lalu ada Mirai yang merupakan film dari Mamoru Hosoda dan film ini juga mendapatkan adaptatasi kedalam novel.
Mrai sendiri menceritakan sebuah keluarga yang tinggal sebuah rumah kecil di sudut kota tertentu, rumah tersebut menjadi tempat tinggal dari Kun-chan anak laki-laki manja keluarga berusia empat tahun.
Saat Kun-Chan mendapatkan adik baru perempuan bernama Mirai dia merasa jika adik barunya telah mencuri kasih sayang orang tua darinya, dan diliputi oleh banyak pengalaman yang dia alami untuk pertama kali dalam hidupnya. Di tengah semua itu, dia betremu dengan Mirai yang dtaang dari masa depan.
4. Flavors of Youth (2018)
Lalu ada Flavors of Youth yang dimana ini menggunakan latar kota-kota di Tiongkok, sebagai tempat ceritanya.
Film anime ini menceritakan tiga kisah yang berbeda  dimana cerita pertama melihat Semangkuk mie yang berlimpah, keindahan sebuah keluarga, hingga cobaan cinta pertama yang bertahan dalm arus waktu yang berbeda.
Film ini berfokus pada kekuatan dan kengatan  kenangan berharga.