Anime Dandadan merilis pemeran utama dan trailer terbaru tersebut di Jump Festa 2024, bersamaan dengan itu, jika jika anime tersebut akan tayang pada Oktober 2024.
TV#
202410
PV CharacterVoiceVer. pic.twitter.com/BdB7gTf0od--- SARU (@sciencesaru) December 16, 2023
Adapun pemeran dari Dandadan diantaranya Shion Wakayama sebagai Momo Ayase, Natsuki Hanae sebagai Ken Takakura, Mayumi Tanaka sebagai Turbo Granny, dan Kazuya Nakai
Science SARU menganimasikan adaptasi yang sangat dinantikan ini dengan Fuga Yamashiro sebagai sutradaranya. Hiroshi  Seko mengerjakan komposisi seri dan penulis naskah, sementara itu Naoyuki Onda bertanggung jawab atas desain karakternya, dan Kenshuke Ushio mengerjakan musiknya
Dandadan adalah anime yang diadaptasi dari manga karya Yukinobu Tatsu. Manga ini memulai serialiasasinya pada tahun 2021 Â di layanan Shonen Jump+ Shueisha. Sebelum merilis manganya, Tatsu sebelumnya bekerja sebagai asisten Tatsuki Fujimoto di Fire Punch dan Chainsawan, serta asisten Yuji Kaku di Jigokuraku.
Dandadan sendiri menceritakan Momo Ayase yang memulai persahabatan yang tak biasa dengan seorang fanatik UFO di sekolahnya, yang dimana dia menjulukinya sebagai Okarun karena dia mempunyai nama yang tidak boleh diucapkan dengan lantang.
Meski Momo percaya pada roh, menurutnya alien hanyalah omong kosong. Sementara itu, teman barunya justru berpikir sebaliknya. Untuk dapat menyelesaikan masalahnya, keduanya berangkat untuk membuktian satu sama lain salah slaah Momo ke hotspot UFO dan Okarun ke terowongan berhantu! Apa yang terungap selanjutnya adalah kisah indah tentang cinta anak muda dan anehnya alien dan rohnya terangsang?.***
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H