Mohon tunggu...
Rachmat Fuadi
Rachmat Fuadi Mohon Tunggu... Guru - Guru SMK di Negeri Laskar Pelangi

Satu Literasi Membangun Negeri

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Setiap Ibu (Guru) Arsitek Peradaban

12 Mei 2024   10:10 Diperbarui: 13 Mei 2024   11:46 169
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber Property Canva 

Terbanglah dengan dua sayap sampai melambung...

Al-Qur'an dan Sunnah agar tak bingung...

Bagaimana harta menjadi amal jariyah..

Mana Riba mana Sedekah..

Mana kemakmuran Mana penyebab inflasi parah..

Mana syair dan Mana musik maksyi'ah.. 

Syair itu hymne perjuangan.. 

Penyemangat tukang bangunan..

Menghibur hewan tunggangan.. 

Tentunya bukan untuk menipu, merayu dan melalaikan.. 

Mana haram atau halal, makruh vs mubah..

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun