Membangun budaya kolaboratif yang berkelanjutan dalam berorganisasi
Menurut Dhio Paslon nomor urut satu, "jika dirinya terpilih sebagai Presma akan mengoptimalkan sistem komunikasi dan kerjasama dengan berbagai lembaga kemahasiswaan di Politeknik negeri jember demi memenuhi peran advokasi kebutuhan mahasiswa,"Kata Dhio.
Dan semua visi misi diatas dirumuskan dalam branding kampanye mereka yaitu Polije harmoni, karena menurut mereka salah satu kunci bersinerginya iklim organisasi dalam berbagai sektor.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H