Mohon tunggu...
Putri Wulandari
Putri Wulandari Mohon Tunggu... Lainnya - English Tutor | Freelance Content Writer

Random Thought About Lifestyle, Movies, K-drama, Beauty, Health, Education and Social Phenomena | Best Student Nominee Kompasiana Awards 2022

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana Pilihan

Ending Mengejutkan Drama Korea Twenty-Five Twenty-One

4 April 2022   07:00 Diperbarui: 26 September 2022   11:14 9525
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ji Woong melamar Yu Rim (sumber: tvN)

Hubungan yang manis pun mendapatkan banyak cobaan juga. Hee Do yang mempunyai jadwal ketat, Yi Jin yang sibuk karena pekerjaan. Yang satu akan selalu merasa bersalah, dan yang satu merasa harus terus memaklumi. Hal-hal ini membuat hubungan mereka renggang.

Hal tidak terduga seperti yang dialami Yu Rim dan Ji Woong juga sangat relate. Harus merasakan LDR dengan berbagai ujian kepercayaan itu pasti ada dalam suatu hubungan. Kejombloan Seung Wan juga dialami banyak orang. Harus menjadi obat nyamuk dan penengah pula. Namun, kisahnya diakhiri dengan manis dengan bertemu Baekho.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun