Mohon tunggu...
Putri Wulandari
Putri Wulandari Mohon Tunggu... Lainnya - English Tutor | Freelance Content Writer

Random Thought About Lifestyle, Movies, K-drama, Beauty, Health, Education and Social Phenomena | Best Student Nominee Kompasiana Awards 2022

Selanjutnya

Tutup

Worklife Artikel Utama

Cara Mengatasi Budaya Prokrastinasi yang Sering Menunda-nunda Pekerjaan

7 Desember 2021   09:53 Diperbarui: 12 Desember 2021   20:15 1249
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Alasan menunda-nunda pekerjaan yang lain adalah meremehkan pekerjaan. Jangan terlalu merasa percaya diri dalam memprediksi sesuatu, apalagi yang belum dikerjakan. Tidak ada jaminan bahwa apa yang kita kerjakan itu akan berjalan lancar tanpa halangan. 

Misalnya, kita memiliki tugas untuk membuat presentasi materi dalam bentuk PPT. Ada kemungkinan materinya susah dicari, PC kita bermasalah, atau bahkan aplikasi yang tidak bisa digunakan. Jadi, lebih baik langsung mengerjakan dan bersiap dengan kemungkinan terburuk.

  • Kerjakan sekarang juga

Jangan ditunda-tunda. Saat pekerjaan atau tugas datang, langsung telaah apa yang perlu dikerjakan dan tingkat kesulitannya. Apabila saat itu tidak bisa, langsung jadwalkan dan kerjakan sesuai waktu yang sudah dialokasikan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun