Mohon tunggu...
Putri Maulani
Putri Maulani Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa Program Studi Pendidikan IPS Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Pandangan Masyarakat Akan Pendidikan Islam yang Mengabaikan Pengembangan Akal

6 Desember 2022   22:55 Diperbarui: 7 Desember 2022   00:09 129
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Ketiga, aspek jasmani. Pendidikan islam harus menekankan kepada aspek jasmani dengan olahraga, dengan mencari tahu cara menjaga kesehatan, dan memiliki kesadaran akan menjaga kesehatan.

Dengan penjelasan ketiga aspek tersebut, dapat disadari bahwa pendidikan Islam bukan hanya berisikan ajaran-ajaran islam saja. Namun, juga dibutuhkan pengembangan akal yang akan memberikan ilmu pengetahuan yang baru untuk mengenal alam semesta ini. Dengan ilmu pengetahuan manusia dapat menghasilkan suatu teknologi yang menghasilkan kemudahan dan kebermanfaatan dalam kehidupan. Selain itu, menjaga jasmani dengan berolahraga menjadikan hal tersebut sebagai tanda akan rasa syukur atas nikmat yang telah diberikan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun