Mohon tunggu...
Putri EkaSari
Putri EkaSari Mohon Tunggu... Lainnya - Karyawati

Semoga menulis menjadikan amal shalih yang bermanfaat

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Open Trip Murah, Primadona bagi Pecinta Traveling

21 Juli 2024   15:29 Diperbarui: 6 November 2024   20:14 159
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokumentasi pribadi - Destinasi open trip favorite untuk traveling keliling Dunia

Salah satu tips jika ingin menggunakan jasa open trip, maka pilihlah dengan teliti. 

Maka berikut kiat memilih jasa Open Trip, diantaranya:

a. Jangan terjebak pada banyaknya followers yang ada. Cek kredibilitas dan legalitas agen travel. 

Ketika hendak mentransfer uang, pastikan bahwa kita sudah mendapatkan jawaban pasti tentang perjalanan yang dibutuhkan. Jika ada mintalah rekening asli perusahaan.

b. Pastikan promo dan itinerary yang terdapat di iklan benar. Sesuai dengan kenyataan yang akan didapatkan

Dokumen pribadi - Open trip dan Itinerary ke Pengalengan, Bandung Sept2023
Dokumen pribadi - Open trip dan Itinerary ke Pengalengan, Bandung Sept2023

c. Cek  review jujur para customernya. Terutama di media sosial yang mudah kita pantau jejak digitalnya, seperti Instagram, Facebook dan TikTok.

d. Bandingkan harga dan fasilitas yang di dapatkan. 

Dengan mengeceknya dengan agen travel lain, tak hanya harga yang asal murah. Jika harga yang ditawarkan wajar maka dapat dilanjutkan.

e. Cek prosedur pembatalan dan proses refund. Agen travel yang jelas pasti akan memberikan info di awal perjanjian.

Semoga dengan lebih selektif dan memperhatikan hal-hal tersebut, kita bisa mendapatkan travel agen yang aman, amanah dan terpercaya. Sehingga perjalanan menjadi tenang dan nyaman.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun