Mohon tunggu...
Putri AmaliaNasution
Putri AmaliaNasution Mohon Tunggu... Penulis - Putribty_

Cilin

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Tidak Selamanya Seorang Food Vlogger Berbuah Manis

10 Maret 2020   19:50 Diperbarui: 10 Maret 2020   20:15 169
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Semua orang selalu menginginkan sesuatu yang serba instan tetapi menguntungkan.
Pada jaman modern ini, menjadi Food Vlogger merupakan pekerjaan yang diincar oleh orang diseluruh dunia. Pekerjaan ini terbilang  instan serta memberikan keuntungan yang cukup besar pula.Yang di lakukan seorang food vlogger hanya menyantap sebuah makanan dan meriviewnya didepan sebuah kamera digital.

Di beberapa konten Youtube Food Vlogger  beredar video yang pada judulnya terdapat kata "ASMR".Sebenarnya apa sih yang dimaksud dengan "ASMR"? cari tahu yuk!

ASMR merupakan singkatan dari Autonomous sensory meridian response atau bisa juga disebut head tingles yang diartikan kepala yang tergelitik atau kesemutan.
Biasanya seorang Food Vlogger memanfaatkan ini sebagai aksi saat makan gorengan atau buah yang renyah, mengetukkan suatu barang hingga menimbulkan suara atau berbicara dengan cara berbisik. Konten Food Vlogger dengan tema ASMR ini memikat jutaan penonton, tak heran jika banyak Food Vlogger yang membuat konten tersebut.

Namun tidak semua video ASMR diminati oleh banyak orang loh. Ada beberapa video ASMR yang malah mendapat kritikan pedas oleh netizen. Penasaran? Yuk simak artikel berikut!

1. ASMR Gurita Hidup

Wanita cantik asal Korea ini sedang melangsungkan aksi pertempuran dengan beberapa gurita hidup. Gurita ini bahkan menggeliat hingga ke wajahnya. Usai memposting video tersebut  Food Vlogger bernama Manar Ben ini disiram kritikan pedas oleh netizen sebab hal yang dilakukannya sangatlah sadis.

Terlepas dari kata sadis. Ternyata mengkonsumsi gurita hidup dapat membahayakan nyawa. Jika tidak menggunakan cara yang benar tentakelnya akan tersangkut ditenggorokan dan menghisap dinding tenggorokan sehingga membuat pengkonsumsi makanan tersebut mengalami penyumbatan pada saluran pernapasannya.

  " Tidak direkomendasikan. Ada bahaya tersedak dari tentakel yang menempel pada bagian dalam tenggorokan yang membuat gurita ini menjadi penyebab gangguan (pernapasan)." ujar penulis dan nutrisionis, Jenny tschiesche pada insider.

2. Menyantap kepala babi utuh

Postingan wanita Korea bernama Ssoyoung ini sering mendapat cibiran oleh warganet Korea karena beberapa kontennya yang mengandung kontroversial. Sempat meminta maaf kepada penonton bahwa kontennya mengandung rasa " tidak nyaman" namun ia tetap mengunggah video tersebut.

Seperti dikutip TribunWow dari Koreaboo, dalam video tersebut ia menjelaskan bahwa "kepala babi adalah makanan favorit orang korea". Namun  kenyataannya masyarakat Korea mengkonsumsi hidangan tersebut setelah dipotong kecil-kecil tidak sekaligus seperti Food Vlogger satu ini

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun