Pertumbuhan industri halal global menunjukkan tingginya permintaan produk halal dari konsumen muslim di seluruh dunia.
2. Peran sertifikasi halal
Sertifikasi halal dari lembaga terpercaya seperti LPPOM MUI menjadi salah satu faktor penting yang dipertimbangkan konsumen muslim dalam memilih produk.
3. Kesadaran dan pengetahuan tentang halal
Konsumen muslim semakin sadar dan memiliki pengetahuan yang lebih baik tentang pentingnya halal.
Jadi berdasarkan pembahasan di atas, dapat disimpulkan bahwa kehalalan akan suatu produk merupakan suatu faktor yang penting untuk konsumen muslim. Hal ini didorong dari diwajibkannya oleh agama, aman dan sehat, tenang, dan menjadi  identitas seorang muslim itu sendiri. Permintaan akan produk halal yang terus meningkat, peran dari sertifikasi halal, dan kesadaran terkait kehalalan menjadi petunjuk bahwa tingkat kehalalan suatu produk ini akan menjadi salah satu faktor utama umat muslim dalam melakukan kegiatan jual-beli.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H