Saya yakin tidak semua orang tua yang mempunyai anak siap untuk punya anak, ketidaksiapan mental yang tidak siap dari orang tua sangat mempengaruhi, apakah dia bisa menjadi orang tua yang baik untuk anaknya atau tidak.Â
Banyak anak yang dilahirkan dan dibesarkan tanpa peran pengajaran dan pola asuh yang baik dari orang tua nya.Â
Banyak anak yang akhirnya tidak bisa menjadi anak yang terdidik secara psikis dan mental yang tidak baik untuk perkembangan anak nantinya.Â
Jadi..Â
Persiapkan diri sebelum kita menikah dan mempunyai anak dengan belajar memahami konsep-konsep parenting.Â
Lihat apa yang salah dari pola asuh orang tua kita duluh, jangan sampai itu terjadi lagi pada anak kita.Â
Lihat bagaimana lingkungan juga mempengaruhi cara berfikir kita.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H