Mohon tunggu...
Putra Wiwoho
Putra Wiwoho Mohon Tunggu... -

Pengamat sosial

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Rumah Dinas TNI Jangan Diwariskan!

10 September 2015   11:22 Diperbarui: 14 September 2015   15:49 1902
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sehubungan dengan hal tersebut, mestinya upaya pimpinan TNI dalam rangka menertibkan rumah dinas di lingkungan TNI harus kita dukung sepenuhnya. Bagi para purnawiran/warakawuri yang masih menempati rumah dinas, hendaknya segera menyiapkan tempat tinggal (rumah) pribadi untuk diwariskan kepada putra-putri atau anak cucunya, agar tidak menimbulkan permasalahan di kemudian hari. Sadarilah, dengan ketulusan kita dalam mendukung kebijakan pimpinan TNI untuk menyediakan rumah dinas bagi prajurit aktif, berarti kita bersama juga telah ikut berjasa dalam memajukan dan menyukseskan tugas-tugas yang diemban oleh segenap prajurit TNI.

Sebagai warga masyarakat, saya sangat bangga kepada prajurit TNI, bangga akan pengabdian dan perjuangannya kepada bangsa dan negara, demikian juga kepada para purnawirawan yang telah berjuang selama ini. Namun dengan masih terlihat adanya bentrokan pada saat pengosongan rumah-rumah dinas di lingkungan TNI, sungguh menimbulkan pertanyaan bagi saya; Haruskah kebanggaan dan pengabdian selama ini dicederai dengan hal-hal seperti ini, yaitu dengan mempertahankan sesuatu yang bukan miliknya, sementara harus mengorbankan generasi muda TNI AD yang membutuhkan perumahan tersebut. Jangan cederai kebanggaan kami akan perjuangan dan pengabdian yang telah diberikan kepada Bangsa dan negara tersebut.
Salam hormat prajurit TNI ! (Pagar Bangsa)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun