Biasanya
Hampir di setiap pagi
Sepiring nasi goreng buatan Bapak
Sudah tertata rapi di atas meja
Sebelum pukul tujuh
Ketika mentari masih malu-malu menampakkan diri
.
Kini
Setelah setahun berlalu
Tak ada lagi nasi goreng buatan Bapak
Tangan yang dulu cekatan
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!