Mohon tunggu...
Puti Kanaya Larasati
Puti Kanaya Larasati Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Pelajar

Selain gemar bernyanyi dan membaca, aku juga menyukai musik dan NCT.

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Puisi "Resah"

26 September 2023   19:43 Diperbarui: 26 September 2023   19:54 155
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

                                               Resah

Dentuman keras gemuruh petir.

Badai besar membawa resah.

Kalut hati ikut berpikir.

Renungan jiwa tak kunjung tumpas.

Berputar jua piringan hitam.

Temani diriku yang terisak pilu dalam diam.

Raungan suara sumbang yang diberikan seorang insan. 

Hilang akal sebab putus harapan.

Reda sudah gerimis di penghujung senja.


Menyisakan malam sunyi tanpa sepatah kata.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun