Mohon tunggu...
Purwoko Agung Nugroho
Purwoko Agung Nugroho Mohon Tunggu... Pemuka Agama - Pendeta

Saya seorang pembelajar yang ingin terus belajar di sepanjang hayat

Selanjutnya

Tutup

Nature

Wisata Tangkahan

3 Desember 2023   07:52 Diperbarui: 3 Desember 2023   07:59 232
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kabupaten Langkat Sumatera Utara mempunyai banyak tempat yang dapat dijadikan sebagai destinasi wisata. Salah satunya tangkahan.

Wisata tangkahan terletak di kecamatan Batang serangan kabupaten Langkat. Berapa lama untuk tiba di wisata tangkahan? Dari Medan dapat ditempuh selama 2 jam via tol. Tentu saja perjalanan yang sangat menyenangkan.

Setiba di wisata tangkahan kalian akan disambut dengan keindahan alam yang masih asri, memberikan kesejukan tersendiri bagi para pengunjung.

Di sana ada wisata apa saja? Wisata air dengan menyusuri aliran sungai Batang serangan yang masih terjaga kebersihannya dan setiap pengunjung dijamin keamanannya. Pengunjung juga dapat melihat dan berfoto bersama gajah yang jinak.

Oh ya, bagi pengunjung yang mau menginap di wisata tangkahan, di sana telah tersedia penginapan yang sangat memadai dengan harga yang terjangkau.  Tunggu apalagi, ayo berwisata ke tangkahan.

Sumber : freepik.com
Sumber : freepik.com

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun