Pasca acara dialog budaya usai, mahasiswa KKN UM menyusun draf Sejarah Desa Belung sebagai luaran yang berisi mengenai data asal-usul desa dari berbagai perspektif. Diharapkan masyarakat desa dan para pemangku kebijakan dapat bersinergi untuk menjaga serta merawat warisan budaya. Semoga acara ini dapat menjadi tonggak penting sehingga mampu memberikan manfaat bagi khazanah ilmu pengetahuan dan kebudayaan.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!