Inilah tadi, penjelasan mengenai mengapa kemudian mempelajari bias kognitif dalam kehidupan sehari-hari itu penting. Sebab, setiap harinya, kita akan selalu dihadapkan pada proses pengambilan keputusan baik itu keputusan penting ataupun yang kita anggap itu sederhana. Sama seperti libur panjang sekarang ini.Â
Pengambilan keputusan untuk mengisi waktu libur panjang dengan liburan dianggap sebagai sebuah pengambilan keputusan yang sederhana, padahal sebenarnya sebaliknya. Harus ada alasan rasional yang melandasi mengapa waktu libur panjang harus diisi dengan liburan. Dengan mempelajari bias kognitif, kita akan dibiasakan untuk berpikir lebih bijak dan dewasa dalam setiap pengambilan keputusan.
Semoga tulisan ini bermanfaat!
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H