Mohon tunggu...
Puja Nor Fajariyah
Puja Nor Fajariyah Mohon Tunggu... Penulis - Lecturer Assistant, Early Childhood Enthusiast

Kia Ora! Find me on ig @puja.nf

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Artikel Utama

Orangtua, Ajari Anak Menulis Ada Waktu Terbaiknya

25 Oktober 2020   04:45 Diperbarui: 26 Oktober 2020   09:44 1550
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi anak belajar menulis (Foto: Shutterstock)

Bentuk kegiatan yang seharusnya di stimulasi oleh orangtua bersama dengan anak sebut saja kegiatan seperti menggunting, meronce, melipat kertas, dan kegiatan lainnya. 

Itu semua sebetulnya adalah sebuah stimulasi untuk mematangkan motorik halus, sehingga ketika motorik halus anak sudah cukup matang, maka itu adalah waktu terbaik untuk anak dan orangtua mulai mengajarinya menulis. Jadi, salah apabila anak dituntut dan dikebut untuk bisa menulis tanpa pembiasaan dan stimulasi motorik yang matang dari orangtua.

Alih-alih mencari waktu terbaik, orangtua harus memahami terlebih dahulu cara terbaik mengajari anak menulis. Sebab, menulis yang menurut orangtua itu sederhana, pada anak usia dini hal sederhana itu menjadi berbeda.

Semoga tulisan ini bermanfaat!

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun