6. Terciptanya keharmonisan dalam keluarga.
Selain itu agar anak dapat bertanggung jawab moral, maka orang tua dapat melakukan:
1. Biarkan anak-anak membuat pilihan-pilihan masukan sendiri.Â
2. Tunjukan rasa hormat terhadap upaya anak.
3. Jangan mengajukan terlalu banyak pertanyaan.
4. Jangan langsung menjawab pertanyaan anak.Â
5. Dorong anak-anak menggunakan sesuatu/bahan dari luar rumah.Â
6. Jangan menyirnakan harapan anak.
Faktor yang perlu diberikan orang tua kepada anak agar anak mencapai dewasa yang bertanggung jawab moral:
1. Aktif melakukan komunikasi dengan anak
2. Memberikan teladan
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!