1. Khalayak Sasaran atau Penerima BeritaÂ
2. Media yang tepat-gunaÂ
3. Kreativitas dalam penyajian / penyampaianÂ
4. Ekonomis, dapat dilaksanakan secara efektif   dan efisien.
Agar suatuKomunikasi berhasil, penentuan KHALAYAK SASARAN harus tepat.
Ilustrasi ini akan menjelaskan apa itu khalayak sasaran.Â
Sebuah Pasar di Arab
Lalu ada seorang pedagang babi dari Tiongkok berjualan di Pasar Arab itu... dan berteriak “Babi Panggang   ala Hong Kong !  Silakan coba !
lalu orang muslim marah dan menyerang pedagang babi itu.
Bagaimana jika pedagang babi itu berjualan “Babi panggang ala HongKong” di pecinan?
Ilustrasi khalayak sasaran
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!