Mohon tunggu...
Priscilla Ainaya
Priscilla Ainaya Mohon Tunggu... Lainnya - content writer

Mahasiswi UIN SGD Bandung Jurusan Jurnalistik

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Apa itu Low Self Esteem? Kenali Tanda-Tandanya

24 Juni 2023   15:31 Diperbarui: 24 Juni 2023   15:35 424
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

4. Terlalu sering memikirkan kesalahan diri sendiri

Ketika berbuat salah, orang dengan self esteem rendah akan berlarut-larut memikirkan kesalahannya. Menyalahkan diri sendiri terus menerus akan menganggap bahwa dirinya akan selalu gagal dalam hal apapun.

5. Mengharap pujian orang lain

Seseorang dengan self esteem rendah merasa tidak berhasil jika dirinya belum mendapatkan pujian dari orang lain.Dirinya tidak percaya diri, sehingga membutuhkan pendapat dan penilaian orang lain terhadap dirinya sendiri.

6. Mudah tersinggung dan anti terhadap kritik

orang yang mengenal dirinya tentu tidak akan mudah tersinggung terhadap kritik, karena sudah menghargai kapasitas dan kemampuannya sendiri. Merasa paling benar juga salah satu tanda bahwa seseorang tidak memahami apa yang dilakukan dirinya sendiri.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun