Mohon tunggu...
Andi Mirati Primasari
Andi Mirati Primasari Mohon Tunggu... Full Time Blogger - i love reading and writing.. thanks Kompasiana, sudah menjadi langkah awal saya untuk mulai ngeblog..

Lahir dan besar di Makassar, dan saat ini menetap di Jakarta menjalani kesibukan sebagai seorang istri merangkap karyawati swasta.

Selanjutnya

Tutup

Otomotif

A Spiritful Journey to be Young with Mitsubishi New Mirage

17 Maret 2015   11:29 Diperbarui: 17 Juni 2015   09:32 67
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pada kesempatan ini, hadir pula Mbak Astri, fashion stylish yang akan membantu kita pada Lifestyle Make Over Challenge.

[caption id="attachment_403470" align="alignnone" width="1026" caption="Mbak Astri, fashion stylish.. (dok.pribadi)"]

14265662971109639951
14265662971109639951
[/caption]

Surprise! Mitsubishi New Mirage yang akan kita tumpangi sudah berjejer di depan Gedung Kompas.. Begitu melihat mobil ini, saya langsung bergumam sambil berandai-andai dalam hati, "Keren banget.. Mungil, lucu, warnanya keren, desainnya trendy, sophisticated.. Rasanya mau banget punya mobil Mitsubishi New Mirage.. Andai bisa punya satu aja, bakal saya pake jalan-jalan keliling kota sama keluarga.."

[caption id="attachment_403454" align="alignnone" width="996" caption="Mitsubishi New Mirage is ready to drive.. (dok.pribadi)"]

14265654501378983858
14265654501378983858
[/caption]

[caption id="attachment_403473" align="alignnone" width="1092" caption="Sebelum berangkat, berdoa bersama demi kelancaran perjalanan.."]

14265664021470871398
14265664021470871398
[/caption]

Let's Drive and Ride!

Perjalanan dimulai.. Bertindak sebagai pengemudi pertama di Mitsubishi New Mirage Sport Black Mica yang kami tumpangi, Mbak Yunika Umar sudah siap dengan senyum manisnya untuk mengendarai city car ini menuju our first destination, Gandaria City. Yuhuu..

[caption id="attachment_403455" align="alignnone" width="1062" caption="Gayanya mbak Yunika saat nyetir.. Peace.. (dok.pribadi)"]

1426565580283184730
1426565580283184730
[/caption]

Oh iya..kesan pertama yang saya rasakan begitu berada di dalam Mitsubishi New Mirage adalah kenyamanan yang luar biasa. Dari luar memang kelihatan mungil dan sepertinya minim space, tapi faktanya interior mobil ini benar-benar spacious. Untuk wanita yang sedang hamil seperti saya ini, demi kenyamanan, tentunya membutuhkan space yang lapang untuk fleksibilitas gerak selama di mobil. Pokoknya senang deh!

[caption id="attachment_403456" align="alignnone" width="1094" caption="Team 3.. Smile.."]

14265657151527337756
14265657151527337756
[/caption]

Tiba di Gandaria City, wajah-wajah shopaholic Kompasianers pun bermunculan. Bahagia sudah pasti. Kenapa? Karena di mall yang berada di Kawasan Kebayoran Lama, Jakarta Selatan ini kita akan shopping sepuasnya.. Happy bangeet!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Otomotif Selengkapnya
Lihat Otomotif Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun