Mohon tunggu...
Nusa Isdianti
Nusa Isdianti Mohon Tunggu... Konsultan - a glance writing

seorang yang menyukai banyak hal, jika kau melihat ada dadu berbentuk bulat, seperti itulah duniaku.

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Kamu Gerindra

14 Januari 2018   22:49 Diperbarui: 16 Januari 2018   21:21 402
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Aku suka pilihan mu

Tentang warna mantel, potongan rambut,

alasan kenapa kau memesan chamomile, alasan kenapa kau tidak pakai gula.

Menarik.

Salahsatu candaan favoritku, adalah gaya bercandamu

majas dan tawa yang sederhana.  Secukupnya dan tidak membosankan.

Aku terbiasa menerima perbedaan,

Perbedaan pandangan fiqih, mahzab dan agama,

aku maknai sebagai fitrah yg dikehendaki illahi.

Hingga 2018.

Kamu pilih gerindra.

Aku apasaja, selain gerindra.

Aku tidak menyampaikan keberatanku, karena aku tidak suka menyampaikan hal yang tidak beralasan

Hal yang jarang terjadi,  aku benci dengan ketidaksukaanku. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun