Mohon tunggu...
Pratiwi Cristin Harnita
Pratiwi Cristin Harnita Mohon Tunggu... dosen -

Seorang ibu rumah tangga yang kadang mengajar mahasiswa. Happy blogging anyway^^

Selanjutnya

Tutup

Catatan Artikel Utama

Inilah yang Dirasakan Ibu Menyusui

25 Februari 2015   06:31 Diperbarui: 17 Juni 2015   10:33 8976
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

5.  Menjadi Mudah Pelupa

Wahai para suami, harap memaklumi jika istri Anda menjadi lebih pelupa. Ada iklan yang menyatakan karena kurang cairan maka menyebabkan orang jadi kurang konsentrasi. Nah, hal ini pun terjadi dengan ibu yang menyusui. Cairan tubuh ibu otomatis terbagi untuk suplai ASI. Hal ini akan semakin parah terjadi bila ibu kurang minum. Jadi, para suami atau orang sekitar ada baiknya sering mengingatkan ibu menyusui untuk rajin-rajin minum paling tidak 2,5 liter per hari.

6. Sakitnya Digigit

Nah, ini dia salah satu hal yang membuat beberapa rekan wanita tak mau menyusui, yaitu takut sakit digigit. Jujur saja, ketika digigit rasa sakitnya bisa sampai ke ubun-ubun T.T hehehe. Tetapi janganlah gentar karena hal tersebut tidak berlangsung terus-menerus. Pastinya memang hal ini terjadi saat bayi tumbuh gigi, namun sebenarnya bisa diatasi sejak dini, yaitu dengan cara menyusui yang benar. Bila bayi terbiasa menyusui dengan cara yang benar maka hal ini akan meminimalisasi kemungkinan sering digigit.  Selain itu, bisa dibantu dengan memberikan teether yang dingin untuk mengurasi rasa ngilu di giginya.

Demikian tulisan saya, semoga bermanfaat bagi ayah-ayah yang ingin istrinya sukses menyusui. Sudah tentu hal ini berat dijalani, tetapi hasilnya sangat baik bagi buah hati Anda. Menyusui tidaklah mudah tapi dengan tekad kuat dan penuh rasa syukur akan membuat upaya sang ibu berhasil. Setelah membaca tulisan ini, semoga para suami mampu membayangkan apa yang tengah terjadi pada istrinya, sehingga menjadi lebih perhatian dan sayang lagi terhadap pasangannya. Dengan demikian ikatan batin anak tak hanya kuat kepada ibu tapi juga dengan ayahnya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Catatan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun